- Kilas balik atau menghidupkan kembali ingatan kecelakaan mobil
- Mimpi buruk tentang kecelakaan mobil
- Menghinddari berpikir atau berbicara tentang kecelakaan mobil
- Menghindari mengendarai kendaraan
- Perubahan pola tidur dan merasa sering mengantuk
- Putus asa dan Menghindari aktivitas yang sebelumnya diminati
- Hilang kesadaran
- Hilang ingatan tentang peristiwa sesaat sebelum kecelakaan
- Linglung dan bingung
- Kesulitan konsentrasi, berpikir jernih dan berkomunikasi
Jika seseorang yang baru saja mengalami kecelakaan menunjukkan gejala-gejala di atas, Anda harus meminta bantuan dokter untuk mengatasinya.