- 1 lt air
- 3 sdt jinten
- 3 sdt kayu manis
- 1 sdt madu
- 1 sdt lemon
Cara membuat:
- Masukkan air ke dalam panci, tambahkan jinten, kayu manis dan biarkan mendidih selama 5 menit.
- Biarkan dingin dan saring airnya. Lalu tambahkan air detoks hangat.
- Selanjutnya tambahkan madu dan jus lemon, aduk hingga merata.
- Minuman siap disajikan
3. Minuman biji chia dan lemon
Biji chia mengandung kalsium dan serat larutnya membantu untuk menurunkan berat badan. Kemudian lemon dikemas dengan vitamin C, memberikan resistensi insulin dan membantu menghilangkan semua lemak membandel.
Bahan yang diperlukan:
- 2 sdt biji chia
- 2 gelas air
- 1 sdt madu
- 1 sdt lemon
Cara membuat:
- Rendam terlebih dahulu biji chia ke dalam air selama 10 menit.
- Kemudian tambahkan ke dalam gelas yang berisi 2 gelas air, lalu tambahkan madu dan lemon, aduk hingga merata.
- Minuman biji chia siap dikonsumsi untuk membakar lemak membandel di pagi hari.
Mudah, bukan? Bahan yang dibutuhkan sangat mudah didapat dan pembuatannya pun tidak membutuhkan waktu yang lama. Disarankan untuk mengkonsumsinya secara rutin agar hasilnya maksimal. Selamat mencoba.
Penulis: Elisa Naomi