Temuan Baru, Virus Corona Covid-19 Bisa Sebabkan Hiperglikemia

Senin, 04 Oktober 2021 | 16:31 WIB
Temuan Baru, Virus Corona Covid-19 Bisa Sebabkan Hiperglikemia
Ilustrasi diabetes. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dibandingkan dengan pasien dengan kadar gula darah normal, pasien dengan hiperglikemia 9 kali lebih mungkin untuk mengalami disfungsi paru-paru parah (acute respiratory distress syndrome atau ARDS).

Mereka juga 15 kali lebih mungkin membutuhkan ventilasi mekanis dan 3 kali lebih berisiko meninggal. Tes medis lebih lanjut juga mengungkapkan bahwa pasien ARDS Covid-19 mengalami penurunan kadar adiponektin darah yang parah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI