Sedang Naksir Seseorang? Inilah yang Sebenarnya Terjadi di Otak Kamu Saat Melihat Gebetan

Senin, 04 Oktober 2021 | 08:15 WIB
Sedang Naksir Seseorang? Inilah yang Sebenarnya Terjadi di Otak Kamu Saat Melihat Gebetan
Ilustrasi minum kopi bersama gebetan (Shutterstock).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sayangnya, itulah salah satu alasan mengapa sangat mudah mengabaikan fakta-fakta lain, misalnya fakta bahwa sebenarnya kalian tidak cocok satu sama lain.

Perasaan naksir bisa cepat hilang, tetapi juga bisa berkembang menjadi versi cinta yang lebih dalam tergantung bagaimana perkembangan hubungan kalian.

"Orang yang hanya sampai dalam tahap naksir akan mengalami perasaan yang memudar. Jadi, Anda mungkin segera menemukan orang baru untuk ditaksir lagi dan memulai proses dari awal lagi," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI