Gejala Awal Kanker Paru Verawaty Fajrin dan 5 Berita Kesehatan Menarik Lainnya

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 20 September 2021 | 20:37 WIB
Gejala Awal Kanker Paru Verawaty Fajrin dan 5 Berita Kesehatan Menarik Lainnya
Ilustrasi kanker paru. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi vaksin Covid-19, vaksin Pfizer. (pexels.com)
Ilustrasi vaksin Covid-19, vaksin Pfizer. (pexels.com)

Tingkat kekebalan yang diinduksi dari vaksin Covid-19 diduga akan menurun seiring waktu. Karena itu, beberapa negara sudah berupaya memberikan suntikan ketiga vaksin Covid-19 untuk meningkatkan kekebalan orang yang sudah vaksinasi kembali.

Vaksin Pfizer salah satu vaksin Covid-19 yang menyediakan suntikan ketiga. Dalam data baru di Fodd and Drug Administrations (FDA), pihak Pfizer telah menguraikan beberapa efek samping dari suntikan ketiganya.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI