Kenali Gejala Awal Kanker Paru, Penyakit yang Diidap Legenda Bulutangkis Verawaty Fajrin

Senin, 20 September 2021 | 10:13 WIB
Kenali Gejala Awal Kanker Paru, Penyakit yang Diidap Legenda Bulutangkis Verawaty Fajrin
Legenda bulu tangkis Indonesia, Verawaty Fajrin. [Antaranews]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Oleh karena itu, segera periksakan diri ke dokter jika mengi tidak hilang dalam 2 minggu.

7. Penurunan berat badan
Orang yang menderita penyakit kanker, termasuk kanker paru, biasanya akan kehilangan berat badan secara drastis.

Hal tersebut disebabkan oleh sel kanker yang menggunakan energi dan mengambil seluruh nutrisi dalam tubuh.

Oleh karena itu, jangan abaikan perubahan pada berat badan, terutama bila berat badan turun saat tidak mengubah pola makan atau gaya hidup.

Gejala kanker paru-paru juga bisa berupa demam, mudah lelah, sulit makan atau menelan, pembengkakan pada jari, dan muncul benjolan yang mencurigakan pada tubuh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI