Ingin Menghilangkan Perut Buncit? Hindari Makanan Olahan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Minggu, 12 September 2021 | 09:12 WIB
Ingin Menghilangkan Perut Buncit? Hindari Makanan Olahan
Makanan dan minuman penyebab perut buncit. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lemak perut, juga dikenal sebagai lemak visceral, berbahaya bagi kesehatan karena dibawa di bagian depan tubuh sehingga menimbulkan tekanan signifikan pada jantung dan organ vital lainnya," jelas Best.

Ini menempatkan individu pada risiko penyakit jantung dan stroke, di antara kondisi kronis lainnya. Jika dibiarkan, lemak akan terbentuk di sekitar organ dan jaringan yang membuatnya sulit untuk hilang, juga meningkatkan risiko penyakit kronis.

Sehingga jika Anda ingin menyingkirkan atau mencegah penumpukan lemak perut, pertimbangkan untuk mengurangi makanan olahan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI