Kantor dan Sekolah Sudah Mulai Buka, Dokter Ingatkan Pakai Masker untuk Cegah Flu

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 30 Agustus 2021 | 13:53 WIB
Kantor dan Sekolah Sudah Mulai Buka, Dokter Ingatkan Pakai Masker untuk Cegah Flu
ilustrasi virus influenza. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya diberitakan, data terbaru dari kasus Covid-19 di dunia menunjukkan adanya penambahan infeksi baru sebanyak 451.461 kasus dalam satu hari. Di waktu yang sama, angka kematian juga bertambah sebanyak 7.425 jiwa.

Akibat penambahan tersebut, data Covid-19 global per Senin (30/8) pukul 07.50 WIB menjadi 217,17 juta kasus positif dan 4,51 juta kematian. Data tersebut dihimpun dari situs Worldometers dihitung sejak awal wabah virus Corona terjadi pada akhir Desember 2019.

Situs itu mencatat, 221 negara telah melaporkan kasus positif Covid-19 pasca virus Corona itu mewabah pertama kali di Wuhan, China, pada akhir Desember 2019.

Dari ratusan negara tersebut, sebanyak 35 di antaranya telah melaporkan infeksi Covid-19 mencapai jutaan kasus. Negara ke-35 yang mencapai 1 juta kasus yakni Portugal dengan 1.034.947 infeksi Covid-19 saat ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI