Hits: Semangka untuk Turunkan Tekanan Darah, Dosis Ketiga Vaksin Covid-19 Tidak Dibutuhkan

Vania Rossa Suara.Com
Jum'at, 20 Agustus 2021 | 10:28 WIB
Hits: Semangka untuk Turunkan Tekanan Darah, Dosis Ketiga Vaksin Covid-19 Tidak Dibutuhkan
Ilustrasi Semangka (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Tekanan darah tinggi salah satu kondisi yang menjadi penyebab utama kematian dini di seluruh dunia. Kondisi ini ditandai dengan sakit kepala, pusing, dan masalah penglihatan. Tapi, ada satu buah yang bisa membantu mengelola tekanan darah tinggi dan menurunkan kadar kolesterol jahat. Salah satu buah ini adalah semangka. Apa saja manfaat yang bisa didapat?

Soal dosis ketiga vaksin Covid-19, Organisasi Kesehatan Dunia  atau WHO menyebut bahwa dunia saat ini belum membutuhkannya. Meski saat ini kita berada di tengah ancaman varian Delta yang lebih cepat menular, menurut WHO, hasil sementara pengujian yang dilakukan menunjukkan dosis ketiga tidak memberikan manfaat yang signifikan. 

Untuk membaca berita selengkapnya, simak lewat tautan di bawah ini.

1. Turunkan Tekanan Darah Tinggi dan Kolesterol, Makanlah 1 Buah Ini Secara Rutin!

Ilustrasi tekanan darah tinggi [pixabay]
Ilustrasi tekanan darah tinggi [pixabay]

Tekanan darah tinggi salah satu kondisi yang menjadi penyebab utama kematian dini di seluruh dunia. Kondisi ini ditandai dengan sakit kepala, pusing, dan masalah penglihatan.

Tapi, ada satu buah yang bisa membantu mengelola tekanan darah tinggi dan menurunkan kadar kolesterol jahat. Salah satu buah ini adalah semangka yang mengandung 46 kalori per cangkir, tinggi vitamin C, A dan senyawa tanaman kesehatan lainnya.

Baca selengkapnya

2. Varian Delta Merebak, WHO Sebut Dosis Ketiga Vaksin COVID-19 Tidak Dibutuhkan

ilustrasi WHO. (PlusONE / Shutterstock.com)
ilustrasi WHO. (PlusONE / Shutterstock.com)

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebut dunia saat ini belum membutuhkan suntikan dosis ketiga COVID-19, di tengah ancaman varian Delta yang lebih cepat menular.

Baca Juga: Vaksinasi Dosis Ketiga Nakes di Bandar Lampung Sudah Dimulai

Menurut WHO, hasil sementara pengujian yang dilakukan menunjukkan dosis ketiga tidak memberikan manfaat yang signifikan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI