Cegah Peradangan Dalam Tubuh, Coba Konsumsi 5 Asupan Berikut

Senin, 16 Agustus 2021 | 14:00 WIB
Cegah Peradangan Dalam Tubuh, Coba Konsumsi 5 Asupan Berikut
Ilustrasi minum susu. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi daging ayam. [Freepik]
Ilustrasi daging ayam. [Freepik]

3. Telur

Telur dapat membantu meningkatkan kadar triptofan tubuh, tetapi Anda hanya membutuhkan kuning telur untuk kualitas terbaik.

4. Biji-bijian dan kacang-kacangan

Secara khusus, biji labu, biji bunga matahari, dan kacang tanah merupakan sumber triptofan nabati.

5. Gandum

Satu cangkir oatmeal yang dimasak dikatakan menghasilkan sekitar 150 miligram triptofan. Angka ini sekitar seperlima dari apa yang Anda dapatkan dari susu dan sekitar sepertiga dari apa yang disediakan dari kalkun. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI