Hits Kesehatan: Bayi Prematur Terkecil di Dunia, Qusthul Hindi dalam Islam

Risna Halidi Suara.Com
Selasa, 10 Agustus 2021 | 10:03 WIB
Hits Kesehatan: Bayi Prematur Terkecil di Dunia, Qusthul Hindi dalam Islam
Ilustrasi bayi prematur. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baca selengkapnya

3. Update Covid-19 Global: Setiap Dua Menit, Ada Satu Kematian Akibat Covid-19 di Iran

Ilustrasi pasien covid-19 mengalami koma. (Shutterstock)
Ilustrasi pasien covid-19 mengalami koma. (Shutterstock)

Update Covid-19 global mencatat ada 204 juta kasus infeksi Covid-19 di seluruh dunia. Selain itu, jumlah kematian juga ikut bertambah, menjadi 4.31 juta jiwa.

Dikutip dari worldometers.info, kasus positif Covid-19 bertambah sebanyak 518.017 infeksi dalam 24 jam terakhir, dengan angka kematian juga bertambah 7.915 jiwa.

Baca selengkapnya

4. Cegah Penularan Varian Delta, Pastikan Pakai Masker Ganda di 3 Tempat Ini

ilustrasi masker (Dok. Envato)
ilustrasi masker (Dok. Envato)

Virus corona Covid-19 varian Delta masih menjadi ancaman besar di seluruh dunia. Karena, tingkat infektivitasnya yang lebih tinggi dan kemampuannya yang kebal dari antibodi tubuh.

Akibatnya, pembatasan sosial pun masih berlanjut untuk mencegah penyebaran varian Delta yang lebih luas. Selain itu, semua orang juga semakin disarankan memperketat protokol kesehatan, seperti memakai masker ganda.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Update Covid-19 Global: Varian Delta Menyebar, Ibukota Filipina Lockdown

5. Sebut Covid-19 Akan Lama di Indonesia, Menkes Budi Siapkan Strategi Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI