
Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengeluarkan daftar harga eceran tertinggi (HET) atau obat di masa pandemi Covid-19.
Lonjakan Covid-19 membuat kebutuhan masyarakat akan obat ikut meningkat, hasilnya ada beberapa pihak yang memanfaatkan untuk menaikan harga obat beberapa kali lipat, bahkan lebih tinggi dari harga eceran tertinggi.