Orang yang berolahraga dengan seseorang yang mereka pikir lebih baik daripada mereka, bekerja hingga 200 persen lebih keras dan lebih lama daripada yang lain, kata sebuah penelitian yang dilakukan di Kansas State University.
Itu karena naluri kompetitif secara alami muncul dan membuat diri sendiri terdorong untuk berusaha lebih keras.
4. Penghilang stres
Orang yang berolahraga memakai sepeda statis selama 30 menit dengan seorang teman mengatakan bahwa mereka merasa lebih tenang setelah berolahraga daripada mereka yang bersepeda sendirian, menurut sebuah penelitian di International Journal of Stress Management.