Lengan Sakit Usai Suntik Vaksin Covid-19? Coba Gerakan Ini untuk Mengurangi Nyeri

Kamis, 03 Juni 2021 | 09:26 WIB
Lengan Sakit Usai Suntik Vaksin Covid-19? Coba Gerakan Ini untuk Mengurangi Nyeri
Ilustrasi vaksinasi. [Antara]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada juga cedera kecil yang tidak berbahaya pada tempat jarum disuntikan, yang menyebabkan lengan terasa sakit sehingga butuh aliran darah di bagian tersebut.

Jadi, sangat penting untuk menggerakan lengan Anda meskipun terasa tidak nyaman. Terkadang, perawat akan menyuntikan vaksin di lengan tangan yang dominan atau paling sering digerakkan, seperti lengan tangan kanan.

Cara lain untuk menghilangkan rasa sakit termasuk kompres dingin menggunakan kain bersih atau minum obat penghilang rasa sakit. Nyeri lengan seharusnya tidak berlangsung lebih dari dua atau tiga hari.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI