Amankah Lihat Gerhana Bulan dengan Mata Telanjang? Begini Menurut Pakar

Rabu, 26 Mei 2021 | 14:13 WIB
Amankah Lihat Gerhana Bulan dengan Mata Telanjang? Begini Menurut Pakar
Gerhana bulan total. [Ist/BMKG]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karena gerhana bulan total, bulan akan tampak lebih merah. Fenomena ini terjadi karena bumi akan menghalangi sebagian cahaya dari matahari yang sampai ke bulan. Atmosfer bumi menyaring cahaya dan melembutkan tepi bayangan planet kita, memberi warna merah pada bulan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI