Pangeran Philip harus menghabiskan waktu selama 11 hari di rumah sakit untuk menjalani operasi tersebut di 2013.
4. Beberapa kali dirawat akibat kondisi tubuh drop
Usia yang tidak muda lagi membuat Pangeran Philip juga sempat keluar masuk rumah sakit, khususnya di tahun 2017 dan 2019. Ia beberapa kali dirawat akibat kondisi tubuh yang drop, sebab banyaknya penyakit yang menggerogoti kesehatannya.