Belajar dari Nia Ramadhani, Ini Lho Bahaya Kekurangan Zat Besi!

Selasa, 02 Maret 2021 | 21:01 WIB
Belajar dari Nia Ramadhani, Ini Lho Bahaya Kekurangan Zat Besi!
Nia Ramadhani kekurangan zat besi (Youtube/Trans TV Official)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ibu hamil juga rentan mengalami kekurangan zat besi. Jika tak ditangani baik, kekurangan zat besi selama kehamilan akan meningkatkan risiko kelahiran prematur dan bayi lahir dengan berat badan rendah.

3. Masalah pertumbuhan

Bayi dan anak-anak yang kekurangan zat besi bisa mengalami masalah proses pertumbuhan. Selain itu, kekurangan zat besi juga menyebabkan anak-anak jadi rentan terkena infeksi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI