8. Mengatasi luka bakar pada kulit
Minyak kelapa juga bisa digunakan sebagai salep pada seseorang, terutama pengobatan luka bakal dan dermatitis.
Selain itu, minyak kelapa juga dapat digunakan sebagai tabir surya dan pelembab kulit. Hal ini karena minyak kelapa mengandung asam lemak yang bekerja untuk mengurangi peradangan di kulit, serta mempercepat penyembuhan.
9. Memperlambat proses penuaan
Minyak kelapa mengandung banyak antioksidan. Hal ini sangat berguna untuk memperlambat proses penuaan pada seseorang.
10. Membantu menurunkan berat badan
Minyak kelapa dapat membantu menurunkan berat badan. Hal ini karena minyak kelapa berguna sebagai pembakar lemak dan kalori. Selain itu, minyak kelapa juga berguna untuk menekan nafsu makan.
Satu studi menunjukkan, asam kaprat dalam minyak kelapa membantu meningkatkan kinerja tiroid, yang pada gilirannya mengurangi detak jantung istirahat tubuh dan membantu membakar lemak untuk meningkatkan energi. / Fajar Ramadhan