CDC Imbau Pakai Dua Masker, Efektif Tangkal Virus Corona Covid-19

Kamis, 11 Februari 2021 | 12:11 WIB
CDC Imbau Pakai Dua Masker, Efektif Tangkal Virus Corona Covid-19
Ilustrasi masker (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lalu pada manekin satu masker bedah yang talinya diikat, tapi manekin lain tidak memakai masker, manekin tersebut hanya bisa memblokir sebesar 84,5 persen.

Tapi saat kedua manekin menggunakan satu masker bedah yang talinya diikat dengan jarak 1,8 meter, presentasi perlindungan meningkat hingga 95,9 persen.

"Berbagai cara harus bisa kita lakukan untuk memaksimalkan kinerja masker jadi lebih baik, sehingga kita lebih cepat bisa mengakhiri pandemi Covid-19," terang Petugas Media Covid-19 CDC, Dr. John T.Brooks.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI