Hati-hati, Ini Faktor yang Bikin Imunitas Tubuh Turun Selama Pandemi

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Jum'at, 05 Februari 2021 | 16:22 WIB
Hati-hati, Ini Faktor yang Bikin Imunitas Tubuh Turun Selama Pandemi
imunitas tubuh menurun. (shuttertstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Insomnia (istockphoto)
Gangguan pola tidur. (istockphoto)

Gangguan pada pola tidur dan perubahan komposisi dalam tubuh. Seseorang yang mengalami tidur tidak berkualitas akan meningkatkan kadar interleukin di dalam tubuh, yaitu zat yang pro inflamasi. Zat tersebut membuat tubuh mudah untuk mengalami peradangan.

Waktu tidur yang kurang juga memengaruhi fungsi limfosit T yang berguna untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Kurangnya tidur pada seseorang juga bisa menyebabkan aktivitas sel NK menurun. Sel NK berfungsi untuk mencegah kanker aktif pada tubuh.

5. Perubahan komposisi dalam tubuh

Berkurangnya aktivitas karena pandemi akan membuat perubahan komposisi dalam tubuh. Perubahan komposisi ini bisa terlihat dari penurunan atau penambahan berat badan yang terjadi. Hal ini dipengaruhi karena lemak dan otot yang ada di dalam tubuh. Sebab terjadinya perubahan komposisi di dalam tubuh, juga memengaruhi tingkat imunitas di dalam tubuh. 

Penulis: Fajar Ramadhan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI