Buah rendah kalori ini sangat baik untuk menurunkan berat badan. Jika Anda mencari makanan untuk ditambahkan ke dalam program diet Anda, maka pepaya bisa jadi solusinya. Buah ini hanya mengandung 43 kalori.

5. Baik untuk kulit
Pepaya dapat membuat kulit Anda bersinar karena membantu mengangkat sel-sel mati. Belum lagi, kandungan betakaroten yang melimpah dalam buah ini membantu mencerahkan warna kulit. Ini juga dapat menjaga kulit Anda tetap terhidrasi dan Anda dapat menggunakannya untuk merawat tumit pecah-pecah.