Aliff Alli Kritis, Kenali 5 Penyakit yang Memperburuk Gejala Virus Corona!

Kamis, 07 Januari 2021 | 08:44 WIB
Aliff Alli Kritis, Kenali 5 Penyakit yang Memperburuk Gejala Virus Corona!
Aliff Alli Khan [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penderita diabetes tak hanya rentan terinfeksi, tetapi juga berisiko mengalami komplikasi fatal akibat virus corona. Adapun risiko komplikasi berbahayanya, seperti ketoasidosis diabetik dan sepsis yang meningkatkan risiko kematian.

Hal ini terjadi karena diabetes yang tak terkontrol lama-kelamaan bisa menyebabkan lemahnya daya tahan tubuh dan kerusakan pada berbagai organ tubuh.

4. Penyakit ginjal

Beberapa laporan menyebutkan bahwa ada sebagian pasien virus corona yang mengalami gagal ginjal akut, meskipun mereka tidak memilikinya. Virus corona ini juga berisiko bagi orang yang menderita penyakit ginjal kronis, rutin cuci darah dan pernah transplantasi ginjal.

5. Kanker

Penderita kanker tergolong kelompok berisiko tinggi terinfeksi virus corona, mengalami gejala berat dan komplikasi parah. Karena, kekebalan tubuhnya yang lemah tidak kuat melawan infeksi.

Lemahnya sistem kekebalan tubuh mereka disebabkan oleh gangguan sel darah putih atau efek samping kemoterapi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI