3. 5 Sayur dan Buah Ini Dianggap Sehat, Tapi Ternyata Berbahaya Untuk Ginjal

Sayur dan buah selama ini dianggap sebagai makanan sehat yang memiliki banyak nutrisi untuk tubuh. Tapi, banyak orang yang tidak menyangka bahwa makanan ini ternyata bisa berbalik merusak kesehatan tubuh, salah satunya merusak kinerja ginjal.
Beberapa jenis sayur dan buah, jika rutin dikonsumsi setiap hari, bisa membuat kinerja ginjal memburuk tanpa Anda sadari. Apa saja? Ini dia sayur dan buah yang perlu Anda waspadai, mengutip Medical News, Sabtu (2/1/2021).
4. Dikira Saraf Terjepit, Wanita Ini Ternyata Mengidap Kanker Kulit Stadium 4
![Ilustrasi sakit dada. [Shutterstock]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/06/02/42381-sesak-napas.jpg)
Kate Wignail, secara tiba-tiba mengalami nyeri dada parah pada Mei lalu. Saat diperiksa, dokter mengatakan wanita 24 tahun tersebut hanya mengalami saraf terjepit atau otot tertarik.
Namun, kondisinya memburuk. Enam minggu kemudian, ia dilarikan ke Rumah Sakit Royal Cornwall, Inggris, setelah muntah darah.
Baca Juga: Tenaga Kesehatan yang Bakal Divaksinasi Covid-19 Mulai Didata
5. Selain Gejala, Anda Perlu Lakukan Tes Covid-19 Jika Alami 3 Kondisi Ini