5 Manfaat Sarapan Protein Bagi Pejuang Diet, Benar Bikin Jarang Lapar?

Senin, 21 Desember 2020 | 08:17 WIB
5 Manfaat Sarapan Protein Bagi Pejuang Diet, Benar Bikin Jarang Lapar?
Ilustrasi makanan sumber protein, susu, ikan, daging dan telur untuk sarapan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Cegah kehilangan massa otot

Diet protein tinggi juga dapat membantu mencegah kehilangan otot selama pembatasan kalori, dan sebagian mencegah penurunan metabolisme yang sering kali disertai dengan penurunan berat badan atau disebut sebagai mode kelaparan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI