3 Mitos Tentang Tourette, Sindrom yang Diidap Billie Eilish Sejak Kecil

Angga Roni Priambodo | Rosiana Chozanah
3 Mitos Tentang Tourette, Sindrom yang Diidap Billie Eilish Sejak Kecil
Billie Eilish di karpet merah Oscar 2020. (YouTube/ET Style)

Akibat sindrom Tourette, Billie Eilish sering melakukan gerakan tidak terduga ini secara berulang.

Tic juga dapat berkisar ringan yang hampir tidak terlihat hingga parah dan melumpuhkan.

Untuk didianosis dengan Tourette seseorang setidaknya memiliki dua gerakan motorik yang berbeda dan setidaknya satu tic vokal. Ia juga sudah mengalaminya lebih dari setahun.

3. Penderita Tourette tidak dapat mengontrol tic mereka

Tic sulit dikendalikan dan gerakannya tidak sengaja.

Baca Juga: Deep Brain Stimulation: Harapan Baru bagi Penderita Distonia dan Sindrom Tourette

Banyak penderita menggambarkannya seperti saat Anda ingin bersin atau gatal. Anda mencoba mengendalikannya tetapi pada akhirnya tidak tahan untuk tidak menggaruk atau bersin.

Ketika penderita mencoba menahan tic, hal itu akan menyebabkan stres dan bisa menjadi lebih buruk.