Suara.com - Seorang remaja perempuan berusia 17 tahun menjadi buta akibat penyakit yang tidak terdiagnosis. Anehnya, pemicu dari penyakit ini adalah kebiasaannya memencet jerawat di hidung. Duh, memang iya?
Sementara itu, perdebatan antara vaksin Covid-19 gratis versus vaksin Covid-19 berbayar terus terjadi di masyarakat. Bahkan tidak sedikit masyarakat yang membandingkan Indonesia dengan negara lain yang berencana mengratiskan vaksin untuk seluruh warganya. Bagaimana tanggapan IDI?
Simak berita selengkapnya di bawah ini!
1. Akibat Memencet Jerawat Hidung, Gadis Ini Hampir Buta karena Wajah Bengkak
Baca Juga: Pemprov DKI Tunggu Arahan Dari Kemenkes Soal Vaksin Corona
Viral video sepasang suami istri sedang berusaha mengumpulkan dana untuk memeriksakan penyakit yang diderita sang istri sejak tahun lalu.
Seorang remaja perempuan berusia 17 tahun menjadi buta akibat penyakit yang tidak terdiagnosis. Anehnya, pemicu dari penyakit ini adalah kebiasaannya memencet jerawat di hidung.
2. Ramai Perdebatan Vaksin Gratis vs Vaksin Mandiri, Apa Tanggapan IDI?
Perdebatan antara vaksin Covid-19 gratis versus vaksin Covid-19 berbayar terus terjadi di masyarakat.
Baca Juga: Staf Gedung Putih Dapat Vaksin Covid-19 Lebih Awal? Ini Kata Donald Trump
Bahkan tidak sedikit masyarakat yang membandingkan Indonesia dengan negara lain yang berencana mengratiskan vaksin untuk seluruh warganya.
3. Pasca Natal, Singapura Akan Longgarkan Pembatasan Wilayah
Pemerintah Singapura akan mulai melonggarkan pembatasan wilayah mulai tanggal 28 Desember, atau tiga hari setelah perayaan Natal.
Dilansir Anadolu Agency, Perdana Menteri Lee Hsien Loong mengatakan pada pembukaan fase ketiga itu, negara mengizinkan pertemuan sosial hingga delapan orang, dan pembolehan menerima tamu hingga sejumlah itu.
4. Turunkan Risiko Diabetes, Coba Konsumsi Makanan Tinggi Protein
Sebuah studi dari American Diabetes Association menunjukkan bahwa kekurangan protein bisa berpengaruh pada penyerapan gula dalam darah. Hal ini yang kemudian memainkan peran penting dalam resistensi insulin di antara pasien diabetes tipe 2.
Melansir dari Healtshots, orang dengan resistensi insulin yang sering didiagnosis pradiabetes dapat menyebabkan diabetes tipe 2 dalam jangka panjang. Dengan begitu, maka kekurangan protein dapat memperburuk kondisi dan menghambat kemampuan tubuh untuk menyeimbangkan kadar gula atau glukosa.
5. Dibanding dengan Pasangan, Tidur dengan Anjing Dinilai Lebih Bermanfaat!
Ada beberapa orang yang memberi beberapa aturan bagi hewan peliharaan mereka, salah satunya untuk tidak tidur di tempat tidur sang majikan.
Jika Anda adalah salah satunya, berarti Anda tidak akan mendapatkan satu dari manfaat tersebut.