3. Ini Olahraga Terbaik untuk Kontrol Kadar Gula Darah pada Pasien Diabetes

Salah satu cara mengontrol kadar gula darah pada pasien diabetes adalah dengan olahraga. Hal ini didukung oleh hasil beberapa penelitian yang menunjukkan bahwa saat kontraksi otot-otot besar, tubuh akan memakai gula dalam darah sebagai sumber energi, sehingga kadar gula darah menjadi lebih terkontrol.
Kontraksi otot bisa terjadi saat tubuh bergerak dan melakukan aktivitas fisik, seperti berjalan atau berlari. Lalu, di antara kedua olahraga tersebut, mana yang terbaik untuk pasien diabetes?
4. Peneliti Sebut Mutasi SARS-CoV-2 Bikin Corona Lebih Rentan Terhadap Vaksin

Virus corona baru memiliki struktur biologi yang kompleks. Bahkan menurut ScienceMag, ia mengakumulasi sekitar dua perubahan per bulan dalam genomnya (materi genetik).
Sekarang, sebuah studi baru oleh para ilmuwan dari University of North Carolina di Chapel Hill dan University of Wisconsin-Madison telah mengungkapkan bahwa, meski SARS-CoV-2 telah bermutasi dengan cara yang memungkinkannya menjadi lebih menular daripada virus corona lainnya, mutasi lonjakan juga dapat membuatnya lebih rentan terhadap vaksin.
Baca Juga: Panjang Umur dengan Makan Cabai dan 4 Berita Kesehatan Menarik Lainnya
5. Waspada, Kuala Lumpur Jadi Pusat Penyebaran Covid-19 Baru di Malaysia