Banyak 'Tali', Ternyata Begini Penampakan Bagian Dalam Virus Corona!

Kamis, 12 November 2020 | 15:09 WIB
Banyak 'Tali', Ternyata Begini Penampakan Bagian Dalam Virus Corona!
COVID-19 (kuning) di antara sel-sel manusia (biru, merah muda dan ungu), credit: NIAID-RML
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Model lain yang tersedia tidak menunjukkan bagian dalam virus, karena detailnya saat ini tidak diketahui," kata Nguyen.

"Scripps Research Institute, AS, memberi kami hipotesis yang paling mungkin untuk interior struktur berdasarkan data saat ini. Jika hipotesis ini terbukti salah, maka model dapat diperbarui dengan mudah," imbuhnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI