4 Manfaat Kesehatan Menggunakan AC di Rumah: Benar Bikin Tidur Nyenyak?

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Senin, 26 Oktober 2020 | 19:32 WIB
4 Manfaat Kesehatan Menggunakan AC di Rumah: Benar Bikin Tidur Nyenyak?
Ilustrasi air conditioner. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mencegah gangguan pernapasan

Manfaat AC lainnya adalah mengurangi risiko terkena gangguan pernapasan, terutama jika Anda tinggal di daerah yang berdebu dan dengan tingkat polusi tinggi.

Sebab, AC dilengkapi dengan penyaring udara untuk mencegah masuknya polusi ke dalam ruangan.

Agar lebih aman, pastikan Anda selalu membersihkan AC secara rutin.

Menjaga suhu ruang untuk bayi

Bayi yang baru lahir belum bisa menyesuaikan suhu tubuhnya dengan baik.

AC berfungsi menjaga suhu tubuh Si Kecil agar tetap stabil, membuat tidurnya lebih nyaman, dan mengurangi risiko sindrom kematian bayi mendadak, dehidrasi, ruam kulit, maupun heatstroke.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI