Membuka Jendela, Cara Sederhana tapi Efektif untuk Kurangi Risiko Covid-19

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 09 Oktober 2020 | 15:35 WIB
Membuka Jendela, Cara Sederhana tapi Efektif untuk Kurangi Risiko Covid-19
Ilustrasi membuka jendela. (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam keadaan tertentu, hal ini dapat dicapai dengan sistem sirkulasi, yang sering kali dilengkapi dengan filter berteknologi tinggi yang juga membersihkan udara.

"Enam kali satu jam adalah apa yang Anda temukan di dalam TGV (kereta kecepatan tinggi) atau pesawat, di mana kualitas udaranya sangat baik. Tapi di sebagian besar ruang tertutup kami tidak memiliki tingkat ventilasi seperti itu, kata Flahault.

Meskipun membuka jendela dapat membantu menghindari penyebaran virus corona, para ahli menekankan bahwa tidak ada satu tindakan pun yang dapat menjamin perlindungan.

"Batasi jumlah orang di dalam ruangan, jangan terlalu lama berada di dalamnya, pertahankan jarak sosial, pakai masker setiap saat, cuci tangan secara teratur, dan usahakan untuk tidak berbicara atau berteriak terlalu banyak," kata Flahault.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI