5 Hits Kesehatan: Kekurangan Vitamin B12, Pola Makan Penderita Eksim

Vania Rossa Suara.Com
Senin, 14 September 2020 | 08:54 WIB
5 Hits Kesehatan: Kekurangan Vitamin B12, Pola Makan Penderita Eksim
Ilustrasi vitamin B12. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi bayi (Unsplash/Liane)
Ilustrasi bayi (Unsplash/Liane)

Bayi yang lahir di musim gugur lebih mungkin menderita alergi makanan, asma dan demam. Para peneliti mengira kondisi itu terkait dengan bakteri yang memasuki sistem anak melalui kulit yang pecah-pecah.

"Ketika partikel makanan mampu menembus kulit daripada dicerna, tubuh melihatnya sebagai benda asing dan menciptakan antibodi yang menyebabkan anak menjadi alergi," ujar Dr Jessica Hui dikutip dari The Sun.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI