Kasus COVID-19 Makin Banyak, Dokter di Korea Akhiri Mogok Kerja

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 04 September 2020 | 18:53 WIB
Kasus COVID-19 Makin Banyak, Dokter di Korea Akhiri Mogok Kerja
Virus Corona Covid-19 di Korea Selatan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kementerian Kesehatan telah setuju untuk menghentikan dukungannya untuk meningkatkan jumlah mahasiswa kedokteran dan membuka sekolah baru.

Kementerian Kesehatan juga akan meninjau kembali masalah dengan industri setelah wabah virus corona telah stabil, kantor berita Yonhap melaporkan, dengan mengutip pejabat partai yang tidak disebutkan namanya.

Kementerian telah mengeluarkan perintah kembali bekerja untuk para dokter dan mengajukan pengaduan kepada polisi terhadap beberapa pemimpin.

Menurut kementerian, pemogokan itu telah menyebabkan gangguan di klinik dan memperburuk masalah kekurangan tempat tidur, bahkan saat negara berjuang menghadapi kebangkitan kasus COVID-19.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI