Bioskop Dibuka Jadi Ladang Virus Corona dan Berita Populer Lainnya

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Rabu, 26 Agustus 2020 | 19:01 WIB
Bioskop Dibuka Jadi Ladang Virus Corona dan Berita Populer Lainnya
Ilustrasi penonton memakai masker saat menonton film di bioskop. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pemerintah berencana untuk kembali membuka bioskop dengan mempertimbangkan protokol kesehatan. Namun, Dewan Pakar Ikatan Ahli Masyarakat Indonesia (IAKMI) Hermawan Saputra menilai bahwa hal itu bisa menjadi tempat penyebaran virus corona.

Sementara itu, di tengah pandemi virus corona Singapura membuka 7.500 lowongan di bidang kesehatan. Dua berita tadi merupakan kabar terpopuler di kanal Health Suara.com. Berikut artikel populer lainnya.

1. Bioskop di Jakarta Akan Kembali Dibuka, Ahli: Ladang Empuk Bagi Corona

Ilustrasi penonton memakai masker saat menonton film di bioskop. (Antara)
Ilustrasi penonton memakai masker saat menonton film di bioskop. (Antara)

Selama pandemi virus corona, jaringan bioskop, terutama di Jakarta, ditutup untuk mengindari virus corona. Setelah lebih dari empat bulan ditutup, kini sejumlah bioskop rencananya akan dibuka.

Baca Juga: 4 Tahap dan Cara Pemberian Vaksin Virus Corona ke Relawan

Hal ini diungkapkan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Ia mengatakan akan segera membuka operasional bioskop usai berdiskusi dengan Tim Pakar Satgas Penanganan Covid-19 dan kementerian terkait.

Baca selengkapnya

2. Di Tengah Pandemi, Singapura Buka 7.500 Lowongan Pekerjaan Sektor Kesehatan

Ilustrasi dokter. (Shutterstock)
Ilustrasi dokter. (Shutterstock)

Pandemi virus Corona Covid-19 yang melanda dunia membuat kebutuhan pekerja di sektor kesehatan meningkat drastis. Hal ini juga dialami oleh pemerintah Singapura.

Dilansir Anadolu Agency, Singapura menyediakan sekitar 7.500 pekerjaan dan 1.600 kesempatan pelatihan, dan pelatihan keterampilan hingga akhir 2021 pada sektor perawatan kesehatan untuk lulusan baru dan pencari kerja.

Baca Juga: China Sudah Pakai Vaksin Covid-19 Eksperimental Sejak Juli 2020

Baca selengkapnya

3. Tersedia di Rumah, ini 5 Bahan Alami untuk Obat Sakit Tenggorokan

Ilustrasi sakit tenggorokan. (Shutterstock)
Ilustrasi sakit tenggorokan. (Shutterstock)

Sakit tenggorokan biasanya disertai rasa kering atau gatal di bagian tenggorokan. Umumnya, kondisi ini bisa sembuh dengan sendiri, tapi Anda tetap memerlukan obat untuk sakit tenggorokan.

Karena, kondisi ini biasanya disebabkan oleh infeksi atau faktor lingkungan, seperti udara kering. Meskipun bukan masalah berbahaya, sakit tenggorokan bisa mengganggu aktivitas harian dan membuat seseorang tidak percaya diri.

Baca selengkapnya

4. Kenapa Orang Menyilangkan Kaki Saat Tahan Kencing? Ternyata ini Kata Ahli

Ilustrasi orang menahan buang air kecil, kencing (shutterstock)
Ilustrasi orang menahan buang air kecil, kencing (shutterstock)

Anda pasti pernah melihat seseorang berjalan tidak teratur atau menyilangkan kaki ketika menahan buang air kecil. Terkadang, gerakan kakinya semakin tak beraturan atau panik ketika tak kuat lagi menahan kencing.

Kondisi ini biasanya terjadi pada kebanyakan anak-anak yang suka menahan buang air kecil. Tapi, tak sedikit pula orang dewasa melakukannya pada situasi tertentu.

Baca selengkapnya

5. Firasat Dokter Umum Bisa Prediksi Pasien Akan Idap Kanker, Gimana Caranya?

Ilustrasi dokter.[Unsplash/Online Marketing]
Ilustrasi dokter.[Unsplash/Online Marketing]

Sebuah penelitian mengungkapkan bahwa dokter umum bisa memprediksi pasien yang akan menderita kanker hanya menggunakan "firasat".

Tes medis memang 4 kali lebih mungkin menghasilkan diagnosis yang tepat. Tapi, dokter juga bisa mencatat setiap naluri atau firasatnya terhadap satu pasien lalu merujuknya ke dokter spesialis.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI