
Dari semua faktor risiko yang membuat covid-19 semakin berbahaya bagi seseorang, obesitas menempati urutan nomor satu.
Obesitas tidak hanya dapat memicu komplikasi parah dari infeksi virus, tetapi juga dapat membuat pemulihan dari infeksi SARS-CoV-2 menjadi lebih sulit.