Survei: Pasien Sembuh Covid-19 Rentan Alami Masalah Kejiwaan

Risna Halidi Suara.Com
Selasa, 04 Agustus 2020 | 13:34 WIB
Survei: Pasien Sembuh Covid-19 Rentan Alami Masalah Kejiwaan
Sejumlah tenaga medis, relawan dan pasien COVID-19 mengikuti kegiatan senam pagi di Rumah Singgah Karantina COVID-19, Kabupaten Tangerang, Banten, Selasa (26/5). [ANTARA FOTO/Fauzan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain itu, efek kejiwaan yang tidak begitu serius ditemukan pada pasien rawat inap ketimbang pasien rawat jalan.

Dampak kejiwaan dari Covid-19 dapat disebabkan baik dari respons imun terhadap virus itu sendiri maupun dari faktor stres psikologi seperti stigma, isolasi sosial dan kekhawatiran penularan terhadap orang lain, katanya.

Hasil tersebut akan menyoroti kekhawatiran soal potensi komplikasi kesehatan yang melemahkan bagi pasien sembuh Covid-19.

Awal Agustus ini para ilmuwan memperingatkan kemungkinan gelombang kerusakan otak yang terjadi terkait virus corona pada pasien Covid-19.

Baca Juga: Alami Gejala atau Terinfeksi Covid-19, Lakukan Hal-hal Ini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI