Akibat Infeksi Covid-19, Wanita 28 Tahun Ini Harus Transplantasi Paru-paru

Sabtu, 01 Agustus 2020 | 15:43 WIB
Akibat Infeksi Covid-19, Wanita 28 Tahun Ini Harus Transplantasi Paru-paru
Ilustrasi pasien menggunakan alat bantu pernapasan. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi pasien covid-19 mengalami koma. (Shutterstock)
Ilustrasi pasien covid-19 mengalami koma. (Shutterstock)

Setelah Mayra, rumah sakit itu juga melakukan transplantasi paru-paru kedua kepada Brian Kuhns, seorang pasien Covid-19 berusia 62 tahun.

"Mayra dan Brian tidak akan hidup hari ini tanpa transplantasi paru-paru," kata Bharat.

Ia menambahkan, virus corona sudah merusak paru-paru kedua pasiennya itu, menyebabkan mereka sakit parah saat menjalani prosedur transplantasi.

Operasi umumnya memakan waktu enam hingga tujuh jam, tetapi untuk kasus Mayra dan Khuns memerlukan waktu hingga 10 jam karena ada begitu banyak peradangan dan jaringan mati di paru-paru mereka.

Baca Juga: Petugas Lab Lecehkan Pasien Corona, Modus Tes Swab dari Vagina

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI