Ingin Menurunkan Kadar Kolesterol? Konsumsi Kacang-Kacangan Yuk!

Sabtu, 18 Juli 2020 | 08:30 WIB
Ingin Menurunkan Kadar Kolesterol? Konsumsi Kacang-Kacangan Yuk!
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Mengadopsi kebiasaan sehat, seperti makan sehat, diet seimbang dan tetap aktif, juga dapat membantu mencegah kadar kolesterol Anda," imbuh mereka.

NHS menambahkan, bahwa penting untuk menjaga kadar kolesterol tetap terjaga karena kadar kolesterol tinggi meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke.

"Jika Anda khawatir tentang kolesterol, maka bicarakan dengan dokter," catat NHS.

Baca Juga: Teh Tawar Ampuh Turunkan Kolesterol Paska Lebaran? Mitos atau Fakta

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI