Kenapa Ukuran Payudara Kiri dan Kanan Ibu Menyusui Cenderung Berbeda?

Risna Halidi Suara.Com
Kamis, 16 Juli 2020 | 15:27 WIB
Kenapa Ukuran Payudara Kiri dan Kanan Ibu Menyusui Cenderung Berbeda?
Ilustrasi ibu menyusui. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bila memiliki payudara tak rata tidak mengganggu Anda, maka tidak perlu repot-repot melakukan upaya pencegahan atau perbaikan.

Namun jika Anda merasa tidak nyaman, ada beberapa langkah-langkah yang dapat Anda lakukan.

Pinky menyarankan agar Anda mencoba berbagai posisi menyusui yang berbeda.

Selanjutnya, coba pompa kedua payudara selama lima sampai sepuluh menit menggunakan alat pompa untuk membantu merangsang produksi ASI lebih banyak.

Baca Juga: Studi: Ibu dan Bayi Berbagi Bakteri Baik melalui ASI saat Menyusui

Memilih untuk menyusui ketika bayi sedang mengantuk juga dapat menjadi keuntungan karena mereka cenderung tidak rewel dan pilih-pilih payudara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI