Termasuk Olahraga Kardio, Ini yang Harus Diwaspadai Saat Bersepeda

Minggu, 05 Juli 2020 | 13:49 WIB
Termasuk Olahraga Kardio, Ini yang Harus Diwaspadai Saat Bersepeda
Bersepeda. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pastikan kondisi medisnya, apakah punya (masalah) jantung. Bisa aja gak tahu karena ada beberapa penyakit gak bergejala. Jadi harus make sure dulu dengan medical check up, dengan konsultasi ke dokter. Setelah itu kalau sudah yakin sehat, seberapa bugar kita, seberapa terbiasa," ucapnya. 

Jika baru mulai bersepeda, Andhika menyarankan sebaiknya jangan langsung menempuh jarak terlalu jauh. Harus dimulai secara bertahap agar jantung dan paru-paru bisa adaptasi terlebih dahulu. 

"Untuk orang-orang yang baru mulai harus bertahap, harus dibiasakan dulu," ujarnya.

Baca Juga: Tips Bersepeda Aman di Masa Pandemi: Pakai Masker dan Cek Kesehatan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI