Pulang dari AS, Wanita Ini Menularkan Virus Corona ke 71 Orang

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Rabu, 01 Juli 2020 | 09:17 WIB
Pulang dari AS, Wanita Ini Menularkan Virus Corona ke 71 Orang
Ilustrasi penyebaran Covid-19. [Pixabay/Mohamed Hassan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketika penyelidik mengetahui bahwa tetangga salah satu kasus baru saja kembali dari luar negeri, mereka mengujinya lagi. Saat itu tidak menunjukkan adanya infeksi Covid-19, namun wanita itu memiliki antibodi yang menunjukkan dirinya sudah pernah sembuh.

Peneliti menunjuknya sebagai A0, yang berarti dia adalah kasus pertama. "Karena itu, kami percaya A0 adalah pembawa tanpa gejala dan bahwa B1.1 (tetangganya) terinfeksi oleh kontak dengan permukaan di lift di gedung tempat mereka berdua tinggal," catat mereka. 

Dengan demikian, menambah lagi bukti bahwa pasien asimptomatik atau Orang Tanpa Gejala (OTG) tetap dapat menularkan virus corona Covid-19.

Sementara itu, penghuni lain di gedung semuanya dinyatakan negatif.

Baca Juga: Disindir Dongkrak Elektabilitas dari Covid-19, Ridwan Kamil Langsung Ngegas

"Pada 22 April 2020, A0 tetap tanpa gejala, dan total 71 kasus positif SARS-CoV-2 telah diidentifikasi dalam cluster," catat para peneliti.

Dengan demikian, menambah bukti bahwa pasien asimptomatik atau Orang Tanpa Gejala (OTG) tetap dapat menularkan virus corona Covid-19.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI