Benarkah Sembelit Sebabkan Sakit Punggung? ini Faktanya!

Selasa, 30 Juni 2020 | 19:00 WIB
Benarkah Sembelit Sebabkan Sakit Punggung? ini Faktanya!
Ilustrasi nyeri punggung. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain IBS, kembung juga bisa mengakibatkan sakit punggung. Kembung terjadi ketika perut terisi udara atau gas yang membuat perut tampak lebih besar dan terasa keras.

Kembung bisa sangat menyakitkan dan tidak nyaman sehingga mengakibatkan rasa sakit di bagian belakang atau punggung.

Sebab, punggung berfungsi mendukung dan menstabilkan tubuh, tetapi juga rentan terhadap ketegangan. Sehingga, Anda mungkin saja mengalami sakit punggung ketika kembung.

Rasa sakit ini juga bis aterjadi selama menstruasi, kehamilan, ketika menderita ISK atau Anda mengidap endometriosis.

Baca Juga: Canggih! Robot Ini Diklaim Bisa Bunuh 90 Persen Virus Corona

Selain itu, nyeri punggung juga bisa terjadi disertai sembelit. Karena, sembelit merupakan efek samping dari nyeri punggung. Hal inilah yang membuat Anda mungkin berpikir ada penyebab lain.

Terkadang impaksi feses atau konstipasi kronis juga dapat menyebabkan nyeri punggung bawah. Tekanan dari kondisi ini dapat menyebabkan nyeri menjalar ke punggung atau perut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI