Hadapi New Normal, Hindari Memegang 7 Permukaan Benda Ini di Tempat Umum

Minggu, 28 Juni 2020 | 15:00 WIB
Hadapi New Normal, Hindari Memegang 7 Permukaan Benda Ini di Tempat Umum
Ilustrasi eskalator - (Pixabay/StockSnap)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Lebih sering cuci tangan bisa menjadi tidak nyaman tetapi pedoman masih menyatakan perlunya mencuci tangan selama 20 detik untuk membunuh kuman," jelas Weisbarth.

Sayangnya itu dapat membuat kulit bereaksi buruk, menjadi kering, pecah-pecah, dan menyakitkan. Sanitizer yang keras juga akan memperburuk kondisi kulit. Oleh karena itu, Weisbarth menyarankan untuk memilih produk yang mengandung sifat menyejukkan seperti lidah buaya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI