Awas Sensasi Tekanan di Telinga, Bisa Jadi Gejala Virus Corona Covid-19

Rabu, 24 Juni 2020 | 18:29 WIB
Awas Sensasi Tekanan di Telinga, Bisa Jadi Gejala Virus Corona Covid-19
Ilustrasi perempuan mengalami tekanan telinga. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat tabung Eustachius (mengarah antara telinga bagian dalam dan tengah) tersumbat, Anda dapat merasakan kepenuhan dan tekanan di telinga. Anda juga akan merasakan pendengaran yang teredam dan membuat sakit telinga.

Gejala ini juga bisa disebabkan oleh masalah di telinga tengah atau saluran telinga yang memengaruhi gendang telinga.

Jika Anda mengalami kondisi itu, lebih baik mengisolasi diri selama 7 hari atau lebih hingga gejalanya hilang. Terlebih, bila gejala di telinga ini disertai kondisi umum lain terkait infeksi virus corona Covid-19.

Baca Juga: Bukan Kena Corona, Mayat yang Tertukar Meninggal karena Sakit Jantung

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI