Bingung Cari Pelembap yang Cocok? Ketahui Kandungannya agar Tak Salah Pilih

Senin, 22 Juni 2020 | 07:20 WIB
Bingung Cari Pelembap yang Cocok? Ketahui Kandungannya agar Tak Salah Pilih
Ilustrasi perawatan wajah dengan krim wajah. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ini adalah bahan paling umum ketiga dalam pelembap, setelah air dan aroma.

Gliserin adalah humektan, yang berarti menjaga kulit Anda tetap terhidrasi dengan menarik air dari udara dan lapisan kulit yang lebih rendah. Ini membantu menjaga lapisan atas kulit dari kekeringan. Kekeringan dapat merusak penghalang kulit terhadap bakteri dan iritasi.

2. Hyaluronic acid atau asam hialuronat

Asam hialuronat adalah bahan lain yang ditemukan di banyak pelembap, tetapi juga diproduksi secara alami oleh kulit Anda untuk membantu menahan air.

Baca Juga: Perawatan dengan Bahan Alami, Ini Manfaatnya Bagi Kulit Wajah

Namun, seiring bertambahnya usia, Anda mulai kehilangan asam hialuronat di kulit, membuat kulit lebih mungkin mengering.

Ini berarti orang yang sudah tua mungkin ingin mencari pelembap dengan asam hialuronat sebagai bahan utama dalam pelembap yang dicari.

Ilustrasi Krim Pemutih Kulit (Pixabay/chezbeate)
Ilustrasi Krim pelembab (Pixabay/chezbeate)

Shea butter

Shea butter adalah bahan alami lain yang berasal dari biji pohon shea. Ini emolien dan berfungsi untuk menghaluskan kulit Anda dan menjaga kelembapan.

Dengan mengisi celah di kulit Anda, emolien seperti shea butter dapat membantu menyembuhkan penghalang kulit yang rusak dan menyembunyikan ketidaksempurnaan untuk membuat kulit Anda terlihat lebih muda.

Baca Juga: Mengenal Prosopagnosia, Penyakit Kebutaan Wajah yang Langka

Petrolatum

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI