Tujuh Bahan Alami Mengobati Asam Lambung, Mudah dan Murah!

Minggu, 14 Juni 2020 | 21:49 WIB
Tujuh Bahan Alami Mengobati Asam Lambung, Mudah dan Murah!
Ilustrasi pengidap asam lambung (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Cengkeh bersifat karminatif, sehingga mencegah pembentukan gas di saluran pencernaan. Tambahkan cengkeh saat memasak makanan seperti kacang merah  yang cenderung menyebabkan perut kembung.

Anda bahkan dapat memakan cengkeh dan kapulaga yang dihancurkan (dicampur dalam jumlah yang sama) untuk mengobati asam lambung dan menghilangkan bau mulut.

4. Biji Jintan

Biji jintan berfungsi sebagai penetral asam, membantu pencernaan, dan meredakan sakit perut. Hancurkan sedikit biji jintan bakar, aduk ke dalam segelas air dan minumlah setelah makan.

Baca Juga: Mengobati Asam Lambung di Rumah dengan Ramuan Herbal

Seorang perempuan melatakkan jahe di tangannya. [shutterstock]
Ilustrasi konsumsi jahe. [shutterstock]

5. Jahe

"Jahe memiliki sifat pencernaan dan anti-inflamasi yang sangat baik", kata Dr. Ahuja dari Fortis Hospital India.

Untuk membantu menetralkan asam lambung, Anda bisa mengunyah seiris jahe segar atau sesendok jus jahe dua-tiga kali sehari. Anda juga bisa minum jahe yang telah direbus dengan air mendidih. 

6. Pisang

Pisang mengandung antasida alami yang dapat bertindak sebagai penyangga terhadap refluks asam. Pisang adalah obat rumah paling sederhana untuk menghilangkan keasaman pada lambung. 

Baca Juga: Penderita Asam Lambung Tak Boleh Minum Jamu, Mitos atau Fakta?

7. Air Kelapa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI