Hits Health: Tanda Anak Luka Dalam Kepala, Gejala Corona dari Warna Urine

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Jum'at, 12 Juni 2020 | 20:40 WIB
Hits Health: Tanda Anak Luka Dalam Kepala, Gejala Corona dari Warna Urine
Anak cedera kepala. (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Anak bisa saja mengalami luka di dalam kepala ketika terjatuh saat bermain. Orangtua wajib tahu tanda-tandanya berikut ini ya!

Ada pula cara mengecek gejala virus Corona Covid-19 dengan melihat warna urine. Keruh atau bening?

Simak berita kesehatan menarik hari ini yang dirangkum Suara.com, Jumat (12/6/2020).

1. Orangtua Wajib Tahu! Tanda Anak Mengalami Luka di Dalam Kepala

Baca Juga: Waspada Serangan Jantung, Cobalah Cek Kondisi Urine!

Anak cedera kepala. (shutterstock)
Anak cedera kepala. (shutterstock)

Anak jatuh saat bermain memang wajar. Biasanya, anak akan mengalami luka atau memar, yang bisa terlihat oleh orangtua.

Tetapi yang berbahaya dan berdampak buruk dalam jangka panjang justru jika ada luka dalam yang tidak kasat mata. Salah satu yang berbahaya jika anak mengalami benturan di kepala.

Baca selengkapnya

2. Waspada Infeksi Virus Corona Covid-19, Cek Warna Urine!

Ilustrasi urine (Pixabay/Frolecsomepl)
Ilustrasi urine (Pixabay/Frolecsomepl)

Gejala umum virus corona Covid-19 adalah demam tinggi, batuk persisten hingga kehilangan indra penciuman. Tapi, setiap orang bisa mengalami gejala virus corona Covid-19 yang berbeda dan tak biasa.

Baca Juga: Tas Siaga New Normal Ada Helm, Ini 5 Tips Seputar Pelindung Kepala

Karena, bentuk dan tingkat keparahan virus corona Covid-19 bisa dipengaruhi oleh usia hingga riwayat kesehatan pasien.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI