Dilansir dari Express, National Health Service (NHS) Inggris memasukkan perut kembung sebagai salah satu gejala gagal jantung.
3. Studi: Orang Golongan Darah A Berisiko Lebih Parah jika Kena Covid-19
Orang dengan golongan darah A mungkin lebih berisiko mengalami gejala dan sakit yang lebih serius karena virus corona.
Baca Juga: Banjir Rob Landa Pluit, Anak Ahok Malah Asyik Mancing
Dilansir dari Telegraph, sebuah studi yang disusun oleh para peneliti di Jerman dan Norwegia menunjukkan, bahwa orang dengan golongan darah tertentu mungkin lebih rentan terhadap penyakit.
4. Banyak Pasien Covid-19 Meninggal Dunia Kekurangan Vitamin D
Para ahli kesehatan dunia telah menemukan fakta baru terkait Covid-19. Berdasarkan hasil penelitian pada Mei lalu disebutkan bahwa pasien Covid-19 yang meninggal kebanyakan kekurangan vitamin D.
Diakui Iris, belum banyak penelitian yang dilakukan terkait hubungan vitamin D dengan jumlah kematian pada kasus Covid-19.
Baca Juga: Kabar Baik! Angka Reproduksi Covid-19 di Jabar Turun Jadi 0,68