Hati-hati, 5 Makanan Ini Bisa Ganggu Kekebalan Tubuh

Jum'at, 05 Juni 2020 | 11:49 WIB
Hati-hati, 5 Makanan Ini Bisa Ganggu Kekebalan Tubuh
Ilustrasi gorengan (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Makanan manis

Ilustrasi makanan manis (Shutterstock)
Ilustrasi makanan manis (Shutterstock)

Terlalu banyak makanan yang tinggi gula bisa menyebabkan keparahan inflamasi yang mengakibatkan gangguan pada sistem imun.

Untuk mengatasi rasa ngidam makanan manis, gantilah dengan mengkonsumsi buah-buahan segar yang memiliki gula alami.

4. Gorengan

Baca Juga: DPR : Dana Haji Hanya untuk Kepentingan Jamaah, Bukan untuk yang Lain

Ilustrasi penjual gorengan. [Shutterstock]
Ilustrasi penjual gorengan. [Shutterstock]

Makanan yang digoreng seperti kentang goreng atau gorengan lainnya mungkin terasa enak, namun sebenarnya bisa merusak sistem imun tubuh kita.

Gorengan mengandung garam yang tinggi yang bisa menyebabkan retensi cairan dan tekanan darah tinggi. Tak hanya itu, juga mengandung lemak yang tinggi, sehingga juga bisa meningkatkan risiko diabetes dan penyakit kardiovaskular.

5. Alkohol

Alkohol bisa menyebabkan kematian. (pexels)
Alkohol. (pexels)

Segelas alkohol mungkin tak masalah, namun mengonsumsinya berlebihan dapat berdampak besar pada sistem kekebalan tubuh kita.

Berlebihan mengonsumsi alkohol bisa membuat tubuh kita rentan pneumonia dan penyaki pernapasan lainnya.

Baca Juga: Daftar Perusahaan yang Boleh Buka saat Transisi New Normal Corona

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI