Dua Vaksin Ini Disebut Bisa Cegah Anak Alami Kondisi Berat Covid-19

Jum'at, 29 Mei 2020 | 06:05 WIB
Dua Vaksin Ini Disebut Bisa Cegah Anak Alami Kondisi Berat Covid-19
Ilustrasi pemberian vaksin Influenza dan Pneumokokus pada anak . (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kabar terakhir, hasi uji coba vaksin Covid-19 potensial pada manusia di fase pertama telah menampilkan hasil positif.

Vaksin tersebut dinyatakan aman untuk para relawan dan terbukti mampu menghasilkan antibodi. Penelitian tersebut di terbitkan pada The Lancet.

Melansir dari Medicalxpress, uji coba pada 108 orang dewasa sehat menunjukkan hasil yang menjanjikan setelah 28 hari yang akan dievaluasi dalam enam bulan.

Percobaan lebih lanjut diperlukan untuk mengetahui apakah respon imun yang ditimbulkannya secara efektif melindungi terhadap infeksi SARS-CoV-2 atau virus corona baru.

Baca Juga: Kemenristek Inginkan SINTA ke Pentas Dunia, Apa Itu?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI