Studi: Jalan Cepat atau Bersepeda Dapat Mencegah Kanker Payudara Kembali

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Minggu, 24 Mei 2020 | 20:30 WIB
Studi: Jalan Cepat atau Bersepeda Dapat Mencegah Kanker Payudara Kembali
Ilustrasi. (Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ilustrasi aktivitas bersepeda. (Shutterstock)
Ilustrasi aktivitas bersepeda. (Shutterstock)

Beberapa jam latihan aerobik yang konsisten dan mingguan menghasilkan manfaat bertahan hidup yang sama, kata Dr. Cannioto.

"Apa yang disarankan hasil ini untuk dokter dan pasien adalah bahwa bahkan olahraga rutin sederhana, yang diambil setelah pengobatan kanker, dapat membantu wanita dengan kanker payudara berisiko tinggi hidup lebih lama dan hidup lebih sehat," tambahnya.

Sehingga tidak ada kata terlambat untuk mulai rutin jalan cepat, melakukan yoga, bersepeda atau berenang.

Baca Juga: Rumor Bedak Bayi Bisa Sebabkan Kanker, Begini Cara Aman Menggunakannya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI